Selasa, 31 Maret 2015

Primbon Telingan Berdengung

Primbon Telingan Berdengung Telinga sebelah kanan berdenging antara pada jam 06-07 pagi hari bermakna akan mendapat kabar buruk antara jam 07 - 08 pagi hari bermakna akan difitnahkan orang yang menjadikan guncingan orang antara jam 08 - 09 pagi hari bermakna akan berencana pergi jauh dan entah itu sendiri atau bersama orang lain antara jam 09 - 10 pagi hari bermakna akan ada berita yang kurang menyenangkan tentang keluarga antara jam 10 - 11 pagi hari bermakna akan ada penghalang dari rencana perjalanan anda sebaiknya ditunda atau dibatalkan dulu antara jam...

Rabu, 18 Maret 2015

Legenda Gunung Kelud

Legenda Gunung Kelud Gunung Kelud menurut legendanya bukan berasal dari gundukan tanah meninggi secara alami. Seperti Gunung Tangkuban Perahu di Jawa Barat,Gunung Kelud terbentuk dari sebuah pengkhianatan cinta seorang putri bernama Dewi Kilisuci terhadap dua raja sakti mahesa Suro dan Lembu Suro. Kala itu, Dewi Kilisuci anak putri Jenggolo Manik yang terkenal akan kecantikannya dilamar dua orang raja. Namun yang melamar bukan dari bangsa manusia, karena yang satu berkepala lembu bernama Raja Lembu Suro dan satunya lagu berkepala kerbau bernama Mahesa Suro.Untuk menolak lamaran tersebut,Dewi Kilisuci membuat sayembara...
Page 1 of 10212345Next

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Best Web Hosting